Percobaan 2 Kondisi 1
Buatlah rangkaian seperti pada modul percobaan, kemudian buatlah kondisi dengan inputan berupa saklar SPDT
- Rangkaian sederhana 1 : B=1, D=1, A=1, C'=1, D=1
- Rangkaian sederhana 2 : B=1, D=1, A=1, B=1, C'=1
2. Gambar Rangkaian Simulasi
[Kembali]
3. Video Simulasi
[Kembali]
4. Prinsip Kerja
[Kembali]
- Rangkaian 1
pada rangkaian 1 dapat dilihat bahwa setiap saklar SPDT dihubungkan dengan vcc atau tegangan sehingga berlogika 1, pada gerbang logika XOR akan masuk input A=1 dan B=1, gerbang logika XOR akan mengeluarkan output 0 karena jumlah inputnya genap, namun apabila switch 1 dihubungkan ke ground maka input yang masuk ke XOR adalah A=0 dan B=1 sehingga nanti outputnya akan 1 karena jika inputnya dijumlahkan akan bernilai ganjil.
kemudian gerbang AND memiliki input D=1, C'=0, D=1, input ke AND pada C' bernilai 0 karena sebelumnya gerbang logika AND pada C' dihubungkan dengan gerbang logika NOT (pada kaki ke-2 gerbang AND), gerbang logika NOT ini akan membalikkan inputnya, dapat dilihat pada simulasi rangkaian pada gerbang logika NOT inputannya adalah 1 dan outputnya menjadi 0 dan diteruskan ke input AND, sehingga gerbang logika AND akan mengeluarkan output berlogika 0 karena prinsip kerja gerbang logika AND adalah mengalikan inputnya.
selanjutnya, output dari gerbang logika XOR dan AND akan masuk menjadi input pada gerbang logika OR yaitu berlogika 0 dan 0, kemudian karena gerbang logika OR merupakan penjumlahan dari input, maka outputnya akan 0, sehingga LED tidak menyala.
- Rangkaian 2
pada rangkaian 2, semua switch juga diinputkan ke kaki vcc atau tegangan sehingga berlogika 1, kemudian akan masuk ke input gerbang logika XOR dengan A=1 dan B=1 dan akan mengeluarkan output berlogika 0 karena jumlah inputnya genap (1+1=2), namun apabila switch 1 dihubungkan ke ground maka input yang masuk ke XOR adalah A=0 dan B=1 sehingga nanti outputnya akan 1 karena jika inputnya dijumlahkan akan bernilai ganjil (0+1=1).
selanjutnya gerbang AND memiliki input (1,1,0), input ke AND pada C' bernilai 0 karena sebelumnya gerbang logika AND pada C' dihubungkan dengan gerbang logika NOT (pada kaki ke-3 gerbang AND), sehingga gerbang ini akan membalikkan inputannya dari 1 menjadi 0 dan diteruskan ke gerbang AND sehingga inputannya pada kaki ke-3 adalah 0, gerbang logika AND akan mengeluarkan output berlogika 0 karena prinsip kerja gerbang logika AND adalah mengalikan inputnya.
kemudian, output dari gerbang logika XOR dan AND akan masuk menjadi input pada gerbang logika OR yaitu berlogika 0 dan 0, kemudian karena gerbang logika OR merupakan penjumlahan dari input, maka outputnya akan 0 (0+0=0), sehingga LED tidak menyala.
5. Link Download
[Kembali]
- Download HTML [klik disini]
- Download Rangkaian Simulasi[klik disini]
- Download Video Simulasi [klik disini]
- Download Datasheet Gerbang AND (3 input) [klik disini]
- Download Datasheet Gerbang XOR (2 input) [klik disini]
- Download Datasheet Gerbang NOT [klik disini]
- Download Datasheet Gerbang OR (2 input) [klik disini]
- Download Datasheet Resistor 220 ohm klik disini
- Download Datasheet LED klik disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar